Prakiraan Cuaca BMKG Untuk Wilayah Malili, Kabupaten Luwu Timur, Sabtu, 27 Agustus 2022

- 26 Agustus 2022, 17:35 WIB
Prakiraan Cuaca BMKG Untuk Wilayah Malili, Kabupaten Luwu Timur, Sabtu, 27 Agustus 2022
Prakiraan Cuaca BMKG Untuk Wilayah Malili, Kabupaten Luwu Timur, Sabtu, 27 Agustus 2022 /Ilustrasi/pixabay/

Adapun kecepatan angin diperkirakan mencapai 10 kilometer/jam bertiup dari arah Tenggara.

Pada siang hari sekira pukul 14.00 WITA, Wilayah Malili, Kabupaten Luwu Timur, akan kembali terjadi hujan ringan hingga sore.

Baca Juga: Dukungan untuk Ferdy Sambo, Sebuah Karangan Bunga Penyemangat Terpajang di Kediamannya

Di perkirakan suhu udara 28 hingga 31 derajat celcius dengan kelembapan udara 65 sampai 70 persen dan kecepatan angin 10 kilometer/jam dari arah Tenggara.

Cuaca berawan akan terjadi pada sore hingga malam hari, dengan suhu udara 24 hingga 26 derajat celcius.

Untuk kelembapan udara 80 hingga 90 persen dengan dengan kecepatan angin 10 kilometer/jam dari arah Timur.

Baca Juga: Pengunggah Konten Terkait Ferdy Sambo Telah Ditahan 22 Hari

Itu tadi Perkiraan Cuaca BMKG Sabtu, 27 Agustus 2022, untuk wilayah Malili, Kabupaten Luwu Timur.***

Halaman:

Editor: Andi Wirawan

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah