Alasan Sering Berantem Dengan Pasangan, Hingga Cara Menghadapinya

- 8 Agustus 2022, 17:50 WIB
Ilustrasi pertengkaran rumah tangga.
Ilustrasi pertengkaran rumah tangga. /sgutterstock.com/

LENSA LUWU TIMUR - Hampir setiap pasangan pasti memiliki konflik dan pernah bertengkar dalam rumah tangga.

Akan tetapi sering bertengkar bukan berarti tanda sebuah hubungan buruk.

Seberapa keras atau seberapa sering berantem Anda dan pasangan tidak memprediksi berhasilnya suatu hubungan.

Semuanya tergantung perasaan Anda dan pasangan. Bisa jadi Anda sering bertengkar dengan pasangan, namun Anda jadi lebih mengenal pasangan.

Baca Juga: Prediksi BMKG, Gempa 7,5 Magnitudo Ancam Luwu Raya

Bisa juga sebaliknya ketika pertengkaran penuh dengan amarah, kesal, dan minim toleransi, saatnya mengevaluasi hubungan Anda.

Alasan sering berantem dengan pasangan
Manusia merupakan makhluk sosial. Kebutuhan manusia untuk memiliki hubungan dekat dengan emosi yang kuat cenderung muncul secara tiba-tiba.

Kadang-kadang, kebutuhan ini tidak selalu sejalan dengan kebutuhan pasangan kita. Ditambah dengan pola komunikasi yang kurang baik, maka pertengkaran pun tidak terhindarkan lagi.

Sayangnya, sering kali kita kesal pada pasangan tanpa menelaah apa sebenarnya yang menjadi akar dari permasalahan.

Halaman:

Editor: Herianto


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini