Lakukan Cara ini Untuk Pertolongan Pertama Saat Digigit Ular Berbisa

- 9 Agustus 2022, 17:25 WIB
Ilustrasi ular berbisa
Ilustrasi ular berbisa /Antara/

Hentikan perdarahan dengan menekan luka secara langsung, menggunakan perban steril maupun kain bersih, hingga perdarahan berhenti.

Cuci luka dengan air mengalir yang bersih dan sabun, selama beberapa menit.

Oleskan krim antibiotik dan minumlah obat antinyeri.

Segera ke rumah sakit terdekat untuk mendapatkan pertolongan lanjutan.***

Halaman:

Editor: Herianto


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini