Dzikir Usai Salat Subuh, Amalnya Seperti Menunaikan Ibadah Haji

- 4 Juli 2022, 23:27 WIB
Ustadz Abdul Somad menjelaskan soal putun kuku dan Idul Adha
Ustadz Abdul Somad menjelaskan soal putun kuku dan Idul Adha /Tangkapan layar youtube.com / Ustadz Abdul Somad Official.

LENSA LUWU TIMUR - Hari raya Idul Adha atau Idul Kurban sangat erat kaitannya dengan ibadah haji.

Ibadah haji sendiri merupakan salah satu dari lima rukun islam.

Selain menjadi salah satu rukun Islam, ibadah haji juga menjadi impian bagi seluruh umat islam di dunia, termasuk Indonesia.

Baca Juga: Viral! Uang Sumbangan Pengantin di Palopo Dibawa Kabur Maling

Ibadah ini, wajib dilaksanakan bagi umat Islam yang mampu secara ekonomi.

Nah, pertanyaannya bagaimana dengan yang tidak mampu atau belum mampu menunaikan ibadah haji?

Ustads Abdul Somad dalam kanal youtubenya mengatakan, jika Allah SWT memiliki kemurahan bagi umatnya yang terbatas untuk melaksanakan haji.

Baca Juga: Timnas Indonesia U-19 Pesta Tujuh Gol Brunei Darussalam U-19

Ia menjelaskan, jika terdapat amalan yang setara dengan amal melaksanakan ibadah haji dan umrah.

Halaman:

Editor: Hamka Andi Tadda

Sumber: YouTube


Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x